✔ Seandainya kamu mengerti

 
 
Seandainya kamu mengerti dan menyadari bahwa sibukmu membuatku merasa tersisih dari kehidupanmu seakan aku semakin jauh darimu
Tugas kamu aja punya deadline untuk dikerjakan, lupakah kamu kalau hatiku juga punya deadline untuk dipedulikan ?
Nanti, saat aku berhenti mengeluh, saat itulah aku sudah berhenti peduli pada hubungan kita dan berhenti mencintaimu
Cueknya kamu kadang menggoyahkan semangat aku untuk bertahan
Sadar ataupun tidak, aku adalah pasanganmu, sesibuk apapun kamu, harusnya tetap memberi waktu untuk menganggap aku ada
Jika melupakanmu mudah, mungkin aku lebih memilih menjalani kehidupan baru bersama orang baru, namun kenyataannya aku tidak bisa
Aku menghapus air mata, menguatkan diri, dan melakukan segala hal sendiri demi berjuang bersamamu menuju kesuksesan kita
Bukankah ini demi KITA ? Namun kenapa hanya aku yang berjuang, berkorban, dan berusaha ?
Kamu ngga cuek kok, kamu cuma lupa kalo ada seseorang yang butuh banget kabar kamu dan khawatir setengah mati kalo kamu lupa ngabarin
Sedih itu saat menunggu kabar sampe malam dan tetep ngga dihubungin terus paginya kamu ngehubungin tanpa rasa bersalah sedikitpun !!
Kita mungkin tidak seperti pasangan lain yang bisa bebas bertemu kapan saja, tapi aku tau lewat doa, aku bisa memelukmu kapan saja
Taukah kamu, saat kamu tidak menjawab telefonku, aku sangat khawatir dan berbagai macam pikiran buruk mulai datang di kepalaku
Mereka meremehkan kita karena tidak mampu seperti kita, terpisah jarakpun masih saling setia
Aku sadar aku yang memilih utk bertahan, harus bisa terima semua resiko dan nyetok sabar sebanyak mungkin
Kami LDR tapi tidak selalu galau, tidak selalu mengeluh, tidak selalu tersiksa, kami bersyukur mendapat pasangan LDR kami
Selama ini so far bahagia-bahagia aja ngejalanin LDR, terserah orang mau bicara apa asal gue bahagia ya gue jalanin
Buktinya banyak yang iri sama gue, banyak yang diam-diam atau terang-terangan berusaha bikin gue sama pasangan pisah, tapi GA AKAN
Hey kami bisa melakukan apa yang pacaran jarak dekat lakukan. Malah kami lebih hebat. Kami lebih kuat daripada kalian lho
Jika dalam cintamu hatimu lebih sering terluka dari pada digembirakan maka lepaslah Dia dalam genggam khawatirnu, jangan takut melepaskannya
Mereka yang sayang kamu tidak akan merasa terganggu oleh sms dan teleponmu kapanpun dan dimanapun
Anehnya kamu, nyebelinnya kamu, lebaynya kamu, akan tetap diterima oleh pasangan yang memang benar-benar menyayangimu 
Disini aku merasa seperti berjuang sendiri, khawatir sendiri dan gundah sendiri. Sedangkan km? Hah entahlah 
Km pasti akan merasa sama dg apa yg aku rasakan saat km ada di posisiku. Tp sejauh ini aku tak pernah sampai hati membuatmu sperti itu
Sayang jika kamu masih menganggap aku sebagai kekasihmu, aku harap kamu sedikit bisa mengerti aku. Ya sedikit sj, tak banyak 
Disini aku hanya merasa tidak dihargai sebagai kekasih mu
Maaf kalau kamu ngerasa terbebani oleh sifat dan cemburu buta ku 
Sabar menahan rindu, sabar menahan cemburu, sabar menahan curiga, dan sabar untuk ketemu 
Bagiku jarak tak pernah melemahkan. Jarak menjadikan mata lebih terbuka. Melihat seberapa kuat rasa yang kita miliki bersama pasangan 
Selamat tidur nyebelin. Jangan lupa mimpiin aku ya 
Kamu adalah sosok paling menyebalkan yang pernah aku kenal. Tapi aku tidak pernah menyesal telah memilih kamu

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama